Produksi barang dan jasa sebagai contoh bahwa jalan dapat melancarkan transportasi pengiriman bahan baku sampai ke pabrik kemudian untuk distribusi ke pasar hingga sampai kepada masyarakat.
Beberapa yang masuk di dalam kategori ini misalnya ialah; pasokan listrik, sarana air bersih.
Tak hanya itu, infrastruktur juga berfungsi sebagai sarana penghubung dalam melakukan distribusi produksi dan juga jasa.